Membayar Zakat Setelah Satu Syawal Adalah Waktu Yang. - Besok, Rabu (5/6/2019) sudah masuk hari raya Idul Fitri, berdasarkan hasil keputusan sidang isbat Kementerian Agama (Kemenag).Untuk itu, jangan sampai lupa untuk membayar zakat fitrah. Mengutip detikfinance , berikut waktu-waktu pembayaran zakat fitrah menurut pengasuh Musala Attarbiyah Kementerian Agama RI:Waktu wajib pembayaran zakat fitrah adalah saat seseorang mendapatkan sebagian atau sedikit Bulan Ramadhan dan sedikit Bulan Syawal, atau dengan kata lain adalah malam 1 Syawal atau malam takbiran.Waktu ini merupakan yang paling sering dilakukan oleh umat Islam. Rentang waktu ini adalah semenjak masuk bulan Ramadan sampai sebelum shalat Idul Fitri.Waktu ini terbilang sangat sempit, yaitu pada pagi hari sebelum berangkat shalat Idul Fitri.
Mengingat waktunya yang sempit, umat islam harus berhati-hati jika berniat membayar zakat fitrah di waktu ini.Waktu makruh pembayaran zakat fitrah mulai berlaku sejak selesai shalat Idul Fitri sampai sebelum matahari terbenam di tanggal 1 Syawal.Pembayaran zakat fitrah yang dilakukan setelah lewat 1 Syawal masuk dalam kategori waktu haram. Bila pembayaran zakat fitrah dilakukan pada waktu haram, zakatnya terbilang qadha.
Menunaikan zakat fitrah merupakan salah satu kewajiban bagi umat Muslim yang dilaksanakan di bulan Ramadan. Di antaranya merupakan waktu utama mengeluarkan zakat fitrah yang menjadi acuan supaya tidak terlambat menunaikannya.
Waktu ini merupakan yang paling sering dilakukan umat Islam untuk membayar zakat. Waktu Makruh, yaitu sejak selesai salat Idulfitri sampai sebelum terbenam matahari pada hari raya 1 Syawal.
Waktu Haram, yaitu sesudah terbenam matahari pada hari raya Idulfitri atau setelah lewat 1 Syawal. Dengan demikian, zakat fitrah dapat dikeluarkan di hari-hari terakhir bulan suci Ramadan, sebelum waktu salat Idulfitri. "Barangsiapa yang menunaikan zakat fitri sebelum salat Id maka zakatnya diterima dan barangsiapa yang menunaikannya setelah salat Id maka itu hanya dianggap sebagai sedekah di antara berbagai sedekah.". Sebab apabila terlambat atau terlewat maka tidak terhitung melaksanakan kewajiban berzakat.
- Zakat fitrah menjadi salah satu kewajiban umat muslim yang ditunaikan di Bulan Ramadhan. Kita semua harus tahu kapan harus membayar Zakat Fitrah.Menurut KH Ahmad Rusydi, pengasuh Musala Attarbiyah Kemenag RI, ada beberapa waktu yang bisa dipilih untuk membayar Zakat Fitrah. Yang pertama adalah Waktu Wajib yaitu ketika seseorang mendapatkan sebagian atau sedikit Bulan Ramadhan dan Bulan Syawal, yaitu pada malam 1 Syawal atau malam Takbiran.Yang kedua adalah Waktu Jawaz yang paling umum dilakukan umat Islam. "Ini adalah ketika seseorang mengeluarkan zakat semenjak masuknya Bulan Ramadhan sampai akhir Ramadhan atau sebelum salat Idul Fitri," kata Ahmad Rusydi.Yang ketiga adalah waktu yang dianjurkan.
Menurut Ahmad Ini adalah ketika seseorang mengeluarkan zakat di pagi hari sebelum berangkat Salat Id. Meski begitu tantangannya adalah waktunya agak sempit.Yang keempat adalah Waktu yang Makruh yaitu ketika seseorang mengeluarkan zakat setelah Salat Id sampai sebelum matahari terbenam di tanggal 1 Syawal.
Salah satu kewajiban yang harus ditunaikan umat Islam di bulan Ramadhan adalah membayar. .
Umumnya umat Muslim akan mengeluarkan zakat satu atau dua hari sebelum Idul Fitri. Ada pula yang menyerahkannya tepat sebelum mendirikan shalat Id.