Kapan Waktu Mandi Idul Fitri. Akan tetapi telah ada ketetapan dari Ibnu Umar radhiallahu anhuma yang dikenal sungguh-sungguh mengikuti sunnah, bahwa beliau mandi di hari raya sebelum keluar.". Adapun waktu mandi di hari raya, yang paling utama hal itu dilakukan setelah shalat fajar. Dalam kitab Al-Muntaqa Syarh Al-Muwatha Imam Malik dikatakan, "Dianjurkan mandi sesaat sebelum berangkat ke tampat shalat.
Malik mengatakan dalam Mukhtashar, kalau mandi untuk dua hari raya setelah fajar, perkaranya luas.". Dalam kitab Syarh Mukhtashar Khalil, 2/102 disebutkan bahwa waktunya adalah seperenam malam akhir. Ibnu Qudamah rahimahullah dalam kitab Al-Mughni berkata, "Dan waktu mandi (yakni hari raya) setelah terbit fajar, demikian yang tampak dari perkataan Al-Kharaqi. Mandi juga dapat dilakukan di waktu malam karena lebih dekat dengan shalat. An-Nawawi rahimahullah dalam Al-Majmu berkata, "Terkait dengan waktu sahnya mandi ini ada dua pendapat, salah satunya adalah setelah terbit fajar. Al-Qadi Abu At-Thayyib dalam kitabnya Al-Mujarrad Syafi’i menegaskan di kitab Al-Buwaithy akan sahnya mandi untuk hari raya sebelum terbitnya fajar.
An-Nawawi berkata, "Kalau kami katakan yang paling kuat, hal itu menunjukkan sebelum fajar juga sah.
Sebelum menunaikan Salat Idul Fitri, umat muslim dianjurkan mandi sunah terlebih dahulu. Sebab, umat muslim merayakan kemenangan setelah berhasil melalui sebulan lamanya menahan haus dahaga dan hawa nafsu.
Baca Juga: Simak, Tata Cara Lengkap Salat Hari Raya Idul Fitri Beserta Lafal Niat. Suara.com mengutip dari NU.or.id, Selasa (4/6/2019), mandi sunah sebelum menunaikan Salat Idul Fitri dijelaskan oleh Imam Al Ghazali dalam risalah berjudul Al Adab fid Din sebagai berikut.
Mandi tersebut dapat dilakukan sebelum ataupun sesudah menunaikan Salat Subuh di pagi hari. "Waktu masuknya mandi sunnah (Idul Fitri/Idul Adha) adalah pada tengah malam.” (Syekh al-Baijuri dalam kitabnya Hasyiyatu Asy-Syaikh Ibrahim al- Baijuri ala Syarh al-Allamah Ibn al-Qasim al-Ghazi ‘ala Matn asy-Syaikh Abi Syuja’ Cetakan 2, Juz I, hal. Baca Juga: Besok Salat Idul Fitri 1440 H, Maaf Sekadar Mengingatkan, Ini Lafal Niatnya. Artinya: “Aku niat mandi untuk merayakan Idul Adha/Idul Fitri sebagai sunnah karena Allah taála.”.
Dengan melaksanakan mandi sunah sebelum Salat Idul Fitri, diharapkan dapat benar-benar mensucikan umat Islam di hari yang suci dan penuh kemenangan.
Liputan6.com, Jakarta Melaksanakan sholat Idul Fitri menjadi rangkaian ibadah bagi Umat Islam di akhir pelaksanaan Bulan Ramadan. Untuk itu, Anda ketahui Niat dan tata cara mandi sebelum melaksanakan sholat Idul Fitri agar mendapatkan berbagai keutamaannya. Apalagi, setelah menyelesaikan ibadah puasa selama satu bulan penuh kemarin, Anda tentu perlu menyambut hari kemenangan dengan jiwa yang baru dan tubuh yang bersih. Salah satu cara untuk menjaga kebersihan diri dari hadast kecil atau pun besar adalah dengan mandi.
Oleh sebab itu, Anda sebagai umat Muslim dianjurkan untuk mandi di pagi hari sebelum melaksanakan sholat Idul Fitri. Saat hari raya, umat Islam berkumpul di masjid atau tanah lapang untuk melaksanakan sholat ied.
Keutamaan mandi sebelum sholat Idul Fitri yaitu memberikan kenyamanan dan ketentraman dalam melaksanakan proses ibadah. Bahkan kebiasaan ini juga dilakukan para sahabat seperti Ali bin Abu Thalib dan Abdullah bin Umar, yang selalu mandi sebelum berangkat sholat Idul Fitri.
Sementara ada riwayat lain tentang seseorang yang bertanya tentang mandi kepada Ali bin Abu Thalib, Ali menjawab, “Mandilah setiap hari jika kamu mau.". Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, tentang niat dan tata cara mandi sebelum sholat Idul Fitri.
Berdasarkan keputusan sidang isbat, Kementerian Agama RI mengatakan bahwa Idul Adha 1442 H akan jatuh pada Selasa (20/7/21), besok. Sebelum Bunda hendak melaksanakan salat Idul Adha, ada baiknya untuk melakukan sunnah lain yang perlu dilakukan, yaitu membersihkan diri. Lebih lanjut tentang niat, waktu pelaksanaan, dan tata cara mandi keramas sebelum salat Idul Adha, Bunda bisa simak penjelasan di bawah ini:. Untuk waktu pelaksanaan mandi keramas dapat Bunda lakukan sebelum atau setelah salat Subuh di pagi hari.
Namun, sebenarnya Bunda juga dapat melakukan ini jauh sebelumnya yakni mulai tengah malam, seperti yang dikatakan Syekh Al-Baijuri.
Fimela.com, Jakarta Menyambut Hari Raya Idul Adha atau dikenal sebagai Hari Raya Kurban merupakan bagian dari sunah. Setiap Muslim dianjurkan untuk menyambut kedatangannya dengan penuh suka cita.
Salah satu sunah yang dianjurkan pada Hari Raya Idul Adha adalah mandi sebelum sholat Idul Adha. Mandi sunah Idul Adha dilakukan pada pagi hari baik sebelum ataupun sesudah sholat Subuh di tanggal 10 Zulhijah. Caranya dengan menguyur seluruh bagian tubuh mulai kepala hingga ujung kaki.
Jika hendak menjalankan sunah tersebut, hal mendasar yang perlu diketahui adalah bacaan niat mandi hari raya Idul Adha. Berikut bacaan niat mandi sunah Idul Adha:.
Nawaitul ghusla li 'idil adhaa sunnatan lillahi ta'ala. Artinya: "Aku niat mandi untuk merayakan Idul Adha sebagai sunah karena Allah ta'ala.".
Bola.com, Jakarta - Idul Fitri diartikan sebagai hari suci atau hari di mana umat Islam seperti terlahir kembali dan bersih dari dosa. Satu di antara amalan sunah di Hari Raya Idul Fitri adalah mandi sebelum melaksanakan salat Id.
Yap, disunnahkan mandi di pagi hari dengan mengguyur seluruh tubuh dan anggota badan, yakni dari rambut di kepala hingga telapak kaki dengan air. Mandi sebelum melaksanakan sholat Idul Fitri bertujuan untuk menyucikan diri.
Jika kamu hendak menjalankan sunah tersebut, hal mendasar yang perlu diketahui adalah bacaan niat mandi hari raya Idul Fitri. Berikut ini rangkuman tentang bacaan niat mandi Idul Fitri lengkap beserta tata caranya, seperti disadur dari Merdeka, Senin (10/5/2021).
Salah satu amaliah yang dianjurkan di hari raya (Idul Fitri/Idul Adha) adalah mandi sunnah sebelum shalat Id. Hal ini sebagaimana dijelaskan Imam al-Ghazali dalam risalahnya berjuduldalam(Kairo, Al-Maktabah At-Taufiqiyyah, t.th., halaman 437) sebagai berikut:.
Yang dimaksud mandi di sini bukan mandi biasa, tetapi mandi di pagi hari dengan mengguyur seluruh tubuh dan anggota badan, yakni dari rambut di kepala hingga telapak kaki dengan air. Atau jauh sebelumnya, yakni mulai tengah malam sebagaimana penjelasan Syekh al-Baijuri dalam kitabnya Hasyiyatu Asy-Syaikh Ibrahim al- Baijuri ala Syarh al-Allamah Ibn al-Qasim al-Ghazi ‘ala Matn asy-Syaikh Abi Syuja’ (Beirut: Dar al-Kitab al-Ilmiyyah, 1999) Cetakan 2, Juz I, hal.
Artinya, “Waktu masuknya mandi sunnah (Idul Fitri/Idul Adha) adalah pada tengah malam.”. Adapun lafal niatnya sebagaimana petunjuk Syekh al-Baijuri dalam kitab tersebut sebagai berikut:. ( Nawaitul ghusla li ‘îdil fithri sunnatan lillâhi ta’âlâ ). Artinya: “Aku niat mandi untuk merayakan Idul Adha/Idul Fitri sebagai sunnah karena Allah taála.”. Demikianlah lafal niat mandi sunnah shalat Idul Fitri yang cukup pendek dan mudah dihafal. Ustadz Muhammad Ishom , pengajar di Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Surakarta.