Sholat Tarawih Sendiri Di Rumah. Liputan6.com, Jakarta Tak terasa kita telah melewati pekan pertama bulan puasa di Ramadan tahun ini. Tentu semangat puasa tak luntur meski dijalani di tengah pandemi Corona COVID-19.

Momen ini nampaknya bisa menjadi saat bagi kita untuk lebih giat beribadah kepada Allah SWT. Selain puasa ada banyak amal ibadah lain yang bisa dilakukan umat muslim di bulan Ramadan, salah satunya ialah sholat tarawih. Memang sudah menjadi hal yang lumrah bagi umat muslim menjalani sholat tarawih di masjid pada bulan Ramadan.

Hal ini dilakukan untuk mencegah risiko penularan virus Corona Covid-19 kian meluas. Namun jangan khawatir pasalnya, pahala yang didapatkan tak akan berkurang meski sholat tarawih dilakukan di rumah. Nah, bagi kalian yang ingin menjalani sholat tarawih di rumah berikut ini tim Citizen6-Liputan6.com telah merangkum niat dan tata cara sholatnya.

Sholat Tarawih di Rumah, Ini Hukum dan Tata Caranya

Sholat Tarawih Sendiri Di Rumah. Sholat Tarawih di Rumah, Ini Hukum dan Tata Caranya

Liputan6.com, Jakarta Sholat tarawih merupakan ibadah sunnah yang kerap dikerjakan oleh umat Muslim di bulan Ramadan. Sholat tarawih pada umumnya dilakukan secara berjamaah di masjid.

Akan tetapi, sholat tarawih juga dapat dikerjakan sendiri di rumah dalam situasi tertentu. Dilansir dari laman NU Online, sholat tarawih dapat dilakukan sendiri di rumah apabila memenuhi beberapa kriteria seperti usia sudah uzur, hujan yang dapat membasahi pakaian, datangnya salju, cuaca dingin, sakit berat, hingga kekhawatiran atas gangguan keselamatan jiwa. Oleh karena itu, di saat pandemi virus Corona atau Covid-19 saat ini sangat dianjurkan bagi umat Muslim untuk melakukan sholat tarawih di rumah. Pendapat ini juga berdasarkan pendapat imam malik, Abu Yusuf dan ulama lain dan dikuatkan oleh hadits Rasullullah SAW yang berbunyi:.

Tata Cara Sholat Tarawih Sendiri di Rumah, Tetap Bisa Menikmati

Sholat Tarawih Sendiri Di Rumah. Tata Cara Sholat Tarawih Sendiri di Rumah, Tetap Bisa Menikmati

Keistimewaan yang ada pada Bulan Ramadhan salah satunya adalah dilipatgandakannya pahala pada bulan ini. Pada bulan Ramadhan pasti anda tidak asing dengan ibadah sholat tarawih.

Ibadah Ini dilakukan setelah menjalankan salat Isya di tiap malam bulan Ramadan. Ibadah ini biasa dilakukan secara berjamaah maupun sendiri. Shalat tarawih bukan hanya cara meningkatkan amal ibadah namun juga menjadi cara mendekatkan diri ke pada Tuhan. Sholat tarawih termasuk qiyamul lail atau sholat malam namun shalat tarawih hanya dilakukan pada bulan Ramadhan.

Bila anda sedang tidak dapat menjalankan ibadah sholat tarawih berjamaah, maka anda tetap dapat melakukan sholat tarawih sendiri di rumah.

Cara Sholat Tarawih di Rumah saat Pandemi

Sholat Tarawih Sendiri Di Rumah. Cara Sholat Tarawih di Rumah saat Pandemi

Tahun ini pun sama, kita masih harus bersabar untuk tak mendekati risiko terjadinya cluster baru lagi saat Ramadan. Namun bagi beberapa orang, misal yang sudah sangat tua atau berhalangan, juga bisa menunaikan salat tarawih sendiri baik di rumah ataupun tempat lainnya. Lafal niat shalat tarawih sebagai imam اُصَلِّى سُنَّةَ التَّرَاوِيْحِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ أَدَاءً إِمَامًا ِللهِ تَعَالَى Ushalli sunnatat tarāwīhi rak‘atayni mustaqbilal qiblati adā’an imāman lillāhi ta‘ālā. Artinya, “Aku menyengaja sembahyang sunnah tarawih dua rakaat dengan menghadap kiblat, tunai sebagai imam karena Allah SWT.” 2.

Lafal niat shalat tarawih sebagai makmum اُصَلِّى سُنَّةَ التَّرَاوِيْحِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ أَدَاءً مَأْمُوْمًا لِلهِ تَعَالَى Ushalli sunnatat tarāwīhi rak‘atayni mustaqbilal qiblati adā’an ma’mūman lillāhi ta‘ālā. Artinya, “Aku menyengaja sembahyang sunnah tarawih dua rakaat dengan menghadap kiblat, tunai sebagai makmum karena Allah SWT.” Lafal niat salat ini dikutip dari pelbagai sumber, yaitu Kitab Irsyadul Anam karya Sayyid Utsman bin Yahya (1822 M-1913 M) dan Perukunan Melayu dengan penyesuaian sejumlah redaksional.

Tata Cara Salat Tarawih Sendiri di Rumah, Bacaan Niat, Jumlah

Sholat Tarawih Sendiri Di Rumah. Tata Cara Salat Tarawih Sendiri di Rumah, Bacaan Niat, Jumlah

Panduan dan Niat Salat Tarawih Sendiri atau Berjemaah di Rumah Selama Wabah Corona. TRIBUNNEWS.COM - Simak tata cara salat Tarawih sendiri di rumah, termasuk bacaan niat hingga doa-doa khusus yang dianjurkan untuk dilafalkan. Dalam kondisi yang cukup waspada ini, masyarakat muslim dianjurkan untuk melaksanakan ibadah salat lima waktu dan Tarawih di rumah.

Pelaksanaan salat Tarawh di rumah sebagai upaya untuk meminimalisir persebaran virus corona (Covid-19). MUI menyatakan umat muslim yang tinggal di kawasan dengan potensi penularan virus corona tinggi atau sangat tinggi, boleh meninggalkan shalat fardhu lima waktu atau tarawih berjamaah di masjid, untuk kemudian mengerjakannya di rumah.

Berikut tata cara salat Tarawih sendiri di rumah menurut Dr.Marabona Munthe, M.E. Sy dalam artikel 'Tata Cara Sholat Tarawih di Rumah Berjamaah dan Sendiri-sendiri'. Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Pusat Muhammadiyah (halaman 43) yang berpendapat bahwa shalat tarawih dikerjakan 8 rakaat.

Perintah tersebut sesuai dengan hadis yang diriwayatkan oleh Aisyah r.a:. “Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam tidak pernah shalat lebih dari 11 rakaat baik di bulan Ramadhan atau di bulan lainnya.

Tata Cara Shalat Tarawih Sendiri di Rumah untuk Wanita

Sholat Tarawih Sendiri Di Rumah. Tata Cara Shalat Tarawih Sendiri di Rumah untuk Wanita

Salat tarawih adalah salah satu ibadah sunah yang hanya ada di bulan Ramadan. Pada dasarnya, salat tarawih bisa dilakukan sendiri atau jamaah. Untuk kamu yang ingin melakukannya sendiri di rumah, bisa mengikuti beberapa langkah ini. Kamu bisa memilih waktu yang paling pas menjalankan ibadah ini agar lebih khusyuk.

Ketika di rumah, perempuan dianjurkan memakai wewangian, termasuk saat hendak salat. Pilih sajadah yang lembut dan empuk agar lebih nyaman bersujud. Untuk niat salat tarawih sendiri di rumah adalah: "Ushollii Sunnatat-taroowiihi rok'ataini mustaqbilal qiblati lillaahi ta'alaa" Yang artinya: "Saya niat salat sunah tarawih dua rakaat menghadap kiblat karena Allah Ta'ala". Untuk yang 3 rakaat dengan 1 kali salam, niatnya adalah: "Ushali sunnatal witri tsalasa roka'aatin mustaqbilal qiblati adaa'an lillahi ta'ala.".

Yang artinya: "Saya berniat salat witir tiga rakaat menghadap kiblat karena Allah ta'ala.".

Shalat Tarawih Sendiri di Rumah tanpa Berdzikir pada setiap dua

Pada salah satu kitab fiqih, disebutkan, bahwa setelah salam dari dua rakaat shalat tarawih, disunnahkan untuk langsung dan tidak dipisah dengan perkataan kepada orang lain, karena sebaiknya cukup dengan sekedar beristirahat. Namun jika dalam waktu yang singkat digunakan untuk berdzikir, justeru lebih utama dari pada diam, hanya saja tidak terdapat dasar terkait dengan macam dzikir yang dilakukan.

Menurut Hanafiyyah, duduk istirahat itu hukumnya sunnah (mandub) sebanding dengan lama shalat 4 rakaat, dan boleh digunakan untuk membaca dzikir, tahlil atau bahkan diam. Hanabilah mengatakan, yang disunnahkan hanya duduk, sementara berdoa adalah khilaf al-aula, sebagaimana pandangan Syafi’iyyah, karena mengikuti ulama salaf, bahkan tidak terdapat dasar terkait dengan dzikir ketika duduk tersebut.

Uraian lain terkait dengan persoalan ini, bisa dibaca link: http://syariah.iainkediri.ac.id/berzikir-tiap-selesai-dua-rakaat-tarawih/. Secara umum, membaca dzikir setiap selesai shalat berdasarkan kesepakatan ulama’, merupakan amalan yang disunnahkan (mustahab).

Dalam kitab-kitab hadis, misalnya Sunan al-Tirmidzi, disebutkan terdapat hadis riwayat Abu Umamah ra., ia pernah mendengar sebuah pertanyaan kepada Rasul Allah saw, “doa apakah yang bisa didengar?”, beliau menjawab, “doa di tengah malam dan selesai shalat fardlu”. Terkait dengan pertanyaan penanya, apakah boleh kami hanya duduk dan tidak membaca dzikir setelah salam dari dua rakaat shalat tarawih?.

Demikian jawaban yang bisa kami sampaikan, semoga bermanfaat dan mohon maaf atas segala kekurangan.

Related Posts

Leave a reply