Doa Setelah Sholat Dhuha Tulisan Arab. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sholat dhuha adalah sholat sunnah yang dikerjakan pada waktu pagi atau waktu dhuha, yakni ketika matahari sedang naik setinggi tombak atau naik sepenggalah. Jika diukur menggunakan jam, maka waktu sholat dhuha berada pada jam tujuh, delapan, sembilan, sampai sebelum masuk waktu sholat zhuhur. Berikut ini doa sesudah sholat dhuha, dikutip dari Panduan Shalat Praktis dan Lengkap oleh Ust.

Ya Allah, jika rizqiku masih di atas langit, turunkanlah dan jika ada di dalam bumi, keluarkanlah. Jika sukar mudahkanlah, jika haram sucikanlah, jika masih jauh dekatkanlah, berkat waktu Dhuha, keagungan, keindahan, kekuatan dan kekuasaan-Mu, limpahkanlah kepada kami segala yang telah Engkau limpahkan kepada hamba-hamba-Mu yang saleh.".

Doa dan Zikir setelah Sholat Dhuha Lengkap dengan Tulisan Arab

Doa Setelah Sholat Dhuha Tulisan Arab. Doa dan Zikir setelah Sholat Dhuha Lengkap dengan Tulisan Arab

setelah sholat dhuha merupakan amalan yang tidak bisa dilepaskan setelah melaksanakan sholat sunnah Dhuha. Seperti diketahuisendiri memiliki keutamaan luar biasa, yang salah satunya dapat memperlancar pintu rezeki.Dirangkum dari berbagai sumber, berikut bacaan doa dan dzikir setelah sholat Dhuha beserta huruf arab, latin dan artinya:BacaanArtinya: "Ya Allah, sesungguhnya waktu dhuha adalah waktu dhuha-Mu, keagungan adalah keagungan-Mu, keindahan adalah keindahan-Mu, kekuatan adalah kekuatan-Mu, penjagaan adalah penjagaan-Mu.

Berikut bacaan zikir dalam bahasa latin dan artinya:Artinya : "Ya Allah, sesungguhnya waktu dhuha adalah waktu dhuha-Mu, keagungan adalah keagungan-Mu, keindahan adalah keindahan-Mu, kekuatan adalah kekuatan-Mu, penjagaan adalah penjagaan-Mu, Ya Allah, apabila rezekiku berada di atas langit maka turunkanlah, apabila berada di dalam bumi maka keluarkanlah, apabila sukar mudahkanlah, apabila haram sucikanlah, apabila jauh dekatkanlah dengan kebenaran dhuha-Mu, keagungan-Mu, keindahan-Mu dan kekuatan-Mu, berikanlah kepadaku apa yang Engkau berikan kepada hamba-hambaMu yang shalih. "Dalam melaksanakannya, mayoritas ulama sepakat melaksanakan sholat Dhuha minimal 2 rakaat dan paling banyak adalah 8 rakaat.

Dikutip dari buku 'Dahsyatnya Tahajud, Subuh dan Dhuha: Keberkahan Bangun Pagi' karya Adnan Tarsyah dijelaskan bahwa Abu Dzar radhiyallahu;anhu meriwayatkan bahwa Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam bersabda,"Setiap tulang dan persendian badan dari kamu ada sedekahnya; setiap tasbih adalah sedekah, setiap tahmid adalah sedekah, setiap tahlil adalah sedekah, setiap takbir adalah sedekah, setiap amar ma'ruf adalah sedekah. Ahmad, Muslim dan Abu Dawud).Selain itu, Abu Hurairah radhiyallahu'anhu juga berkata, "Kekasihku, Muhammad SAW berwasiat kepadaku agar melakukan tiga hal: Berpuasa tiga hari setiap bulan (Hijriah, yaitu puasa putih atau puasa ayyamul Bidh tanggal 13,14,15), dua rakaat sholat Dhuha dan agar aku melakukan sholat witir dulu sebelum tidur.". (HR Bukhari-Muslim).Keberkahan sholat Dhuha juga disebutkan dalam hadis yang diriwayatkan oleh Imam at-Tabrani dalam kitab al-Mu'jam al-Ausat yakni:"Dari Abu Hurairah RA, Nabi Muhammad Shallahu alaihi wasallam bersabda: Sesungguhnya di surga ada satu pintu dinamakan pintu dhuha.

Nanti pada hari kiamat akan ada yang memanggil: "Manakah orang yang dulu di dunia sering sholat Dhuha? Ini adalah pintu kalian dan masuklah dengan rahmat Allah SWT.".

Doa Setelah Sholat Dhuha Latin, Arab dan Artinya Lengkap Penuh

Doa Setelah Sholat Dhuha Tulisan Arab. Doa Setelah Sholat Dhuha Latin, Arab dan Artinya Lengkap Penuh

JAKARTA, iNews.id - Doa setelah sholat dhuha bisa dibaca selepas ibadah. Berikut bacaan doa setelah sholat Dhuha secara latin, Arab dan artinya lengkap. Sholat dhuha adalah sholat sunnah yang dikerjakan di waktu dhuha.

Adapun, waktu dhuha dimulai dari matahari naik setinggi tombak atau kira-kira pukul 07.00 pagi. Zikir Apa yang Dibaca Setelah Sholat Dhuha? Doa setelah sholat dhuha dikutip dari buku 'Panduan Sholat Wajib & Sunnah Sepanjang Masa' karya Ustadz Arif Rahman, adalah sebagai berikut.

Doa setelah sholat dhuha tulisan Arab: اَللّٰهُمَّ اِنَّ الضُّحَآءَ ضُحَاءُكَ وَالْبَهَاءَ بَهَاءُكَ وَالْجَمَالَ جَمَالُكَ وَالْقُوَّةَ قُوَّتُكَ وَالْقُدْرَةَ قُدْرَتُكَ وَالْعِصْمَةَ عِصْمَتُكَ اَللّٰهُمَّ اِنْ كَانَ رِزْقِى فِى السَّمَآءِ فَأَنْزِلْهُ وَاِنْ كَانَ فِى اْلاَرْضِ فَأَخْرِجْهُ وَاِنْ كَانَ مُعَسَّرًا فَيَسِّرْهُ وَاِنْ كَانَ حَرَامًا فَطَهِّرْهُ وَاِنْ كَانَ بَعِيْدًا فَقَرِّبْهُ بِحَقِّ ضُحَاءِكَ وَبَهَاءِكَ وَجَمَالِكَ وَقُوَّتِكَ وَقُدْرَتِكَ آتِنِىْ مَآاَتَيْتَ عِبَادَكَ الصَّالِحِيْنَ. Doa setelah sholat dhuha latin: Allahumma inna-d dhuha dhuha'uka wa-l-baha baha 'uka wa-l-jamal jamaluka wa-l-quwwata quwwatuka wa-l-ishmat ishmatuka. Ya Allah, apabila rezekiku berada di atas langit maka turunkanlah, apabila berada di dalam bumi maka keluarkanlah, apabila sukar mudahkanlah, apabila haram sucikanlah, apabila jauh dekatkanlah dengan kebenaran dhuha-Mu, kekuasaan-Mu (wahai Tuhanku), datangkanlah padaku apa yang Engkau datangkan kepada hamba-hamba-Mu yang sholeh.

Editor : Puti Aini Yasmin.

Bacaan Doa Sesudah Sholat Dhuha Arab, Latin, dan Artinya

Doa Setelah Sholat Dhuha Tulisan Arab. Bacaan Doa Sesudah Sholat Dhuha Arab, Latin, dan Artinya

Dijelaskan, keutamaan sholat dhuha menurut hadis barang hanya dua rakaat, seorang muslim dianggap telah melakukan sedekah dengan nilai yang besar. Seberapa besar dosa yang akan diampuni oleh Allah SWT sesuai keutamaan sholat dhuha menurut hadis? Dijelaskan, keutamaan sholat dhuha menurut hadis ini diampunkan atas dosa para umat meski sebanyak buih-buih di lautan. Keutamaan sholat dhuha menurut hadis ini ditegaskan dari Abu Hurairah ra, di mana Rasulullah SAW bersabda:.

“Barangsiapa yang menjaga shalat Dhuha, maka dosa-dosanya diampuni walaupun dosanya itu sebanyak buih dilautan.” (HR. Adanya keutamaan sholat dhuha menurut hadis ini ditegaskan dari Anas ra, Rasulullah bersabda:. Lalu Rasulullah saw bersabda; “Maukah kalian aku tunjukan kepada tujuanpaling dekat dari mereka (musuh yang akan diperangi), paling banyak ghanimah(keuntungan)nya dan cepat kembalinya?

Jika pada waktu dhuha digunakan untuk memohon dan berharap doa, maka malaikat akan menolong mendoakannya agar diterima oleh Allah SWT.

Doa Setelah Sholat Dhuha Latin, Arab, dan Artinya

Doa Setelah Sholat Dhuha Tulisan Arab. Doa Setelah Sholat Dhuha Latin, Arab, dan Artinya

Sabda Nabi Muhammad SAW yang diriwayatkan oleh Abu Hurairah RA dalam hadist sebagai berikut:. "Man Haafazha 'alaa syuf 'a tidl dluha, ghufira lahu dzunubuhu wa in kaanat mitsla zabadil bahri". "Siapa saja yang dapat mengerjakan sholat dhuha dengan langgeng, akan diampuni dosanya oleh Allah, sekalipun dosa itu sebanyak busa lutan.".

Aku niat shalat sunat dhuha dua raka'at, karena Allah ta'ala. Doa yang dibaca setelah selesai sholat dhuha:.

Doa Sholat Dhuha Arab dan Latin Beserta Artinya

Doa Setelah Sholat Dhuha Tulisan Arab. Doa Sholat Dhuha Arab dan Latin Beserta Artinya

Jadi, sholat ini tidak wajib dilakukan, tetapi dianjurkan karena ada pahala dan berkah khusus di dalamnya. Sebelum mengetahui doanya, mari kita simak dulu apa sih keutamaan dari melakukan sholat dhuha di bawah ini.

Jika istiqomah atau konsisten melakukan sholat ini, Allah akan mengampuni kita atas segala dosa yang telah diperbuat. Jadi, ada tiga keutamaan dan manfaat yang bisa didapatkan dari melakukan sholat dhuha, di antaranya:.

Nah, jika sudah memahami keutamaan dan manfaatnya, mari kita simak bacaan doa setelah sholat dhuha yang bisa kamu panjatkan.

Related Posts

Leave a reply