Cara Solat Witir Di Malaysia. Liputan6.com, Jakarta Sholat witir adalah salah satu amalan sunah yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Sholat witir merupakan sholat berjumlah ganjil yang dilaksanakan di malam hari sebagai penutup ibadah sunah pada hari itu. Sholat witir biasanya dilaksanakan setelah sholat tarawih di bulan Ramadan. Rasulullah mengajarkan umatnya untuk melakukan hal-hal yang terpuji, di mana contoh mudahnya adalah dengan mengerjakan sholat witir sebagai penutup shalat sunah. Tingkatan keistimewaan sholat witir membuat Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam mewasiatkan kepada sahabat beliau agar senantiasa mengerjakannya. Shalat ini pula yang menjadi penutup seluruh shalat malam.

Berikut niat serta tata cara untuk melaksanakan sholat sunah tersebut.

Tata Cara Sholat Tarawih dan Witir di Rumah Lengkap Beserta Niat

Cara Solat Witir Di Malaysia. Tata Cara Sholat Tarawih dan Witir di Rumah Lengkap Beserta Niat

Liputan6.com, Jakarta Sholat tarawih adalah salah satu amalan yang dianjurkan dalam bulan Ramadan yang bisa dilakukan dengan berjamaah di masjid ataupun dilakukan dirumah masing-masing. Mengamalkan sholat tarawih maka akan mendapatkan beberapa ganjaran, diantaranya adalah diampuni dosa-dosa kecilnya hingga mendapat syafaat karena menjalankan kebiasaan nabi Muhammad SAW.

Sholat tarawih memang diutamakan dilakukan di masjid karena melakukan salat secara berjamaah pahalanya akan dilipatgandakan sebanyak 27 kali, Namun di Ramadan tahun ini, pemerintah mengimbau masyarakat untuk sholat tarawih di rumah masing-masing. Hal ini dilakukan untuk mencegah risiko penularan virus Corona Covid-19 kian meluas. Namun jangan khawatir mengenai pahala, pasalnya pahala yang didapatkan tak akan berkurang meski sholat tarawih dilakukan di rumah. Untuk mengamalkan sholat tarawih di rumah, maka Anda harus memahami terlebih dahulu niat, tata cara beserta do’a dzikirnya.

Berikut telah dirangkum oleh Liputan6.com dari berbagai sumber, Senin (12/4/2021).

Doa Setelah Sholat Tahajud Lengkap dengan Artinya

Cara Solat Witir Di Malaysia. Doa Setelah Sholat Tahajud Lengkap dengan Artinya

Sebab doa yang dibaca selepas sholat tahajud diyakini bakal dikabulkan Allah SWT. Sepertiga malam yang dimaksud sekitar pukul 01.00 sampai sebelum subuh.

Melakukan sholat tahajud dipercaya doa dan keinginan akan diijabah Allah. "Artinya: "Aku niat sholat sunna tahajud 2 rakaat, menghadap kiblat, karena Allah Ta'ala.

Anta qayyimus samâwâti wal ardhi wa man fî hinna. Artinya, "Ya Allah, Tuhan kami, segala puji bagi-Mu, Engkau penegak langit, bumi, dan makhluk di dalamnya.

Segala puji bagi-Mu, Engkau penguasa langit, bumi, dan makhluk di dalamnya. Segala puji bagi-Mu, Engkau cahaya langit, bumi, dan makhluk di dalamnya. Tiada daya upaya dan kekuatan selain pertolongan Allah.".

Niat Salat Witir, Tata Cara, hingga Bacaan Doa Setelah Salat

Cara Solat Witir Di Malaysia. Niat Salat Witir, Tata Cara, hingga Bacaan Doa Setelah Salat

Anjuran untuk melaksanakan salat witir ini bisa ditemukan di sejumlah hadis. Ushalli sunnatal witri tsalâtsa raka‘atin mustaqbilal qiblati ada’an lillâhi ta‘ala. Yang artinya: "Aku menyengaja sembahyang sunnah shalat witir tiga rakaat dengan menghadap kiblat, karena Allah Ta’ala". Setiap bulan Ramadhan, banyak umat muslim mengerjakan salat witir dengan tiga rakaat, terutama yang berjamaah di masjid.

Namun, ada dua cara dalam melaksanakan salat witir tiga rakaat, yaitu:. Pada cara kedua, salat witir dilakukan tiga rakaat tanpa tasyahud awal, dan diakhiri dengan salam.

Setelah mengerjakan salat witir, disunnahkan untuk membaca doa berikut ini dengan diulang sebanyak tiga kali. Meskipun witir adalah salat sunah tapi jika dikerjakan kita akan mendapat pahala yang berlimpah.

Tata Cara Sholat Dhuha 4 Rakaat Lengkap Doa Arab, Latin, dan

Cara Solat Witir Di Malaysia. Tata Cara Sholat Dhuha 4 Rakaat Lengkap Doa Arab, Latin, dan

Bulan Ramadhan merupakan waktu yang tepat untuk beribadah dan beramal saleh. Salah satunya dengan Melaksanakan ibadah sunnah seperti sholat dhuha 4 rakaat. Diriwayatkan oleh Tirmidzi, "Wahai anak Adam, rukuklah (sholatlah) karena Aku pada awal siang (shalat Dhuha) empat rakaat maka Aku akan mencukupi (kebutuhan)mu sampai sore hari," (H.R.

Sholat dhuha menjadi satu dari tiga hal yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Diriwayatkan oleh Abu Hirairah RA, "Kekasihku SAW mewasiatkan kepadaku tiga hal, yaitu puasa tiga hari setiap bulan, dua rakaat shalat Dhuha, dan shalat Witir sebelum tidur.".

Ustad Zezen Zainal Alim dalam bukunya yang berjudul The Power of Shalat Dhuha menjelaskan waktu dhuha adalah waktu ketika matahari merayap naik meninggalkan tempat terbitnya hingga tampak bayangan sampai menjelang tengah hari. Ada sejumlah hadits yang meriwayatkan keutamaan sholat dhuha 4 rakaat, salah satunya adalah akan dicukupkan seluruh kebutuhan pada hari itu.

Waktu Terbaik untuk Sholat Tahajud di Sepertiga Malam, Jam

Cara Solat Witir Di Malaysia. Waktu Terbaik untuk Sholat Tahajud di Sepertiga Malam, Jam

Dilansir buku berjudul Sholat Tahajud & Kebahagiaan karya Abd Muqit, sholat tahajud bisa dilakukan sepertiga awal sekitar pukul 22.00. Dengan sholat tahajud dipercaya doa dan keinginan diijabah Allah. Artinya: "Aku niat sholat sunna tahajud 2 rakaat, menghadap kiblat, karena Allah Ta'ala.". Kemudian lakukan pengulangan sholat 2 rakaat jika ingin mengikuti kebiasaan Rasulullah SAW. Doa setelah sholat tahajud klik di halaman selanjutnya.

Related Posts

Leave a reply