Sedekah Beras Ke Anak Yatim. Beras disebut menjadi komoditas yang paling berperan dalam garis kemiskinan. Karna beras menjadi bahan pangan utama masyarakat yang harganya terus mengalami kenaikan.

Sahabat berbagi, banyak dari kita yang belum paham bahwa memberi makan dan minum itu dalam Islam merupakan amalan jariyah. Kita mengira amal jariyah hanya bisa didapat dengan misal membangun masjid, sumur, berbagi Al Qur’an dll.

Padahal sesungguhnya ada amal lain yang bisa menjadi penyebab jariyah salah satunya memberi makanan dan minuman. Nabi ﷺ bersabda : "Tidak ada makanan atau minuman yang dihidangkan untuk orang lain kecuali Allah jadikan bagian dari makanan dan minuman itu berkah.".

Misalnya jika kita menanggung makan santri Penghafal Qur’an, setiap ibadah yang para santri lakukan sehingga mendapat pahala, disitu juga ada andil dari para sahabat yang membantu memenuhi kebutuhan utama makanannya.

Bantu Anak Yatim Piatu, Sedekah Beras Untuk Makan

Sedekah Beras Ke Anak Yatim. Bantu Anak Yatim Piatu, Sedekah Beras Untuk Makan

Bantu anak yatim piatu & Dhuafa, Sedekah Beras Untuk makan sehari-hari. Bahkan untuk bertahan hidup terkadang para santri panti asuhan dan dhuafa terpaksa makan makanan yang sudah tak layak konsumsi lagi. Kadang suka Perih dan sedih Jika di pondok pesantren ini tidak ada beras untuk makan sehari-hari. Dengan ini Kami Dari Lembaga LKS Panti Asuhan YPIH lagi mencari bantuan untuk menolong makan para santri, siapa yang akan membantu lembaga kami?.... Perlu di ketahui Sedekah beras adalah salah satu sedekah terbaik bagi para Santri dan dhuafa yang insyaAllah pahalanya akan selalu mengalir dan pahala besar untuk kita semua. “Sedekah dapat menghapus dosa sebagaimana air memadamkan api” (HR.Tirmidzi).

Sedekah Kepada Anak Yatim

Sedekah Beras Ke Anak Yatim. Sedekah Kepada Anak Yatim

Dari Sahl bin Sa’ad radhiallahu ‘anhu dia berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Aku dan orang yang menanggung anak yatim, (kedudukannya) di surga seperti ini”, kemudian beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau shallallahu‘alaihi wa sallam, serta agak merenggangkan keduanya.” (H.R Bukhari). Dengan kedudukan istimewanya itu, tidak heran kalau Rasulullah menganjurkan untuk memperbanyak sedekah kepada anak yatim.

Rasulullah SAW mengatakan bahwa ada tiga amalan yang pahalanya tidak akan terputus meski seseorang telah meninggal dunia. Bersedekah ke anak yatim juga dapat menghindarkan diri dari bala bencana dan marabahaya. Di waktu yang sama, beliau juga mengungkapkan kalau sedekah mampu menutup 70 pintu kejahatan, (H.R Imam Baihaqi).

Jangan takut ketika mengeluarkan sebagian harta kita di jalan Allah. Karena teori matematika Allah, memberi sekecil apapun akan diganti berlipatganda.

Mari raih keberkahan abadi dari seluruh harta yang kamu miliki dengan bersedekah kepada anak yatim bulan ramadhan ini.

Bantuan Beras untuk Warga dan Anak Yatim Piatu – Baitul Maal

Sedekah Beras Ke Anak Yatim. Bantuan Beras untuk Warga dan Anak Yatim Piatu – Baitul Maal

Bantuan Beras untuk Warga dan Anak Yatim Piatu. “Program ini menyasara warga yang rentan ekonomi dan dihantam oleh wabah Covid-19, sehingga untuk memenuhi kebutuhan pokok pun mengalami kesulitan yang sangat berarti,” terang Koordinator BMH Gerai Pemalang, Alimin.

Program ini mendapat sambutan positif dari Sekretaris Kelurahan Mulyoharjo, Ujang Sumariyo. Sekali lagi atas nama warga, saya sampaikan terimakasih,” ucapnya. Selain warga rentan ekonomi, ikut merasakan manfaat dari program ini adalah anak-anak dari Panti Asuhan Yatim Piatu Al-Fitroh dan anak-anak yang bernaung di Yayasan Manarul Islam, Pemalang.

Salah seorang warga, Komariyah, mengaku sangat bersyukur dengan bantuan beras dari BMH. “Terimakasih BMH, rejeki dari Allah melalui para donatur BMH ini semoga mengalirkan pahala berlipat kepada mereka yang peduli dan mau sedekah untuk kami.

Related Posts

Leave a reply