Rumah Singgah Sedekah Rombongan Semarang. Disisi lain, secara psikologis pasien dengan kanker memiliki rasa keputusasaan, depresi, dan cemas yang lebih tinggi.
REMBANG, suaramerdeka.com – Tidak banyak komunitas sosial di luar pemerintahan yang rela mendermakan tenaga, pikiran, dan financial untuk kalangan kurang mampu atau dhuafa. Syarat itu antara lain adalah memiliki BPJS Kesehatan, bukan penyakit menular, usia produktif kurang dari 60 tahun, dan bersedia dilakukan survei. Daftar obat di luar BPJS dan biaya pemakaman juga kami berikan,” terang Koordinator Kabupaten Gerakan Sedekah Rombongan Rembang, Achmad Rif’an. Layanan lainnya adalah antar-jemput dhuafa pasien santunan lepas yang memiliki penyakit dengan perkiraan prosentase kesembuhannya kecil. Di luar itu, mobil tanggap Sedekah Rombongan juga bisa melayani masyarakat umum yang membutuhkan, selama tidak ada jadwal pengantaran pasien dampingan. Kemudian setiap ada pengajuan pasien dhuafa, setelah disetujui dari pusat melalui koordinator wilayah Pati- Rembang-Blora, dana dikirin ke rekening admin Sedekah Rombongan Rembang.
Banyak yang tidak memberi jalan meski rotator dan sirine berbunyi,” ujar seorang driver Sedekah Rombongan Muhamad Nguzer. Atas sepak terjang Sedekah Rombongan, komunitas ini pernah mendapatkan penghargaan khusus dari RSUD dr R Soetrasno Rembang.